Posts

Showing posts from March, 2011

MOHON JANGAN DIBACA !!

Joshua Phasa Ini adalah kisah perjalanan hidup saya di tanah rantau. Pada tahun 2006 saya memutuskan untuk kuliah di salah satu fakultas di Jawa Barat. Sebagai seorang anak yang baru pertama kali menginjakkan kaki di kota metropolitan tentunya sudah wajar untuk mengalami shok culture dengan lingkungan yg baru. Ada banyak hal yg berbeda dengan kehidupanku ketika di Pulau Sandelwood (Sumba). Kehidupan bermasyarakat sangat berbeda, kebanyakan orang-orang di perkotaan lebih mementingkan diri sendiri, kebisingan kota, kesibukan yg tiada hentinya, persaingan yg ketet. Demikian juga dengan makanan pun berbeda dan suasana yang sepih, adem, penuh dengan keciauan burung di pagi hari hanyalah kenangan ketika berada di Pulau Sumba. Namun itu tidak mematahkan semangat dan komitmenku untuk menuntut ilmu setinggi mungkin. Kehidupan di kampus pun penuh dengan pergolakan, karena kami dikumpulkan di satu tempat untuk hidup bersama dengan anak-anak dari berbagai suku di Indonesia, a